IGD RSUD Palabuhanratu Sukabumi Kebakaran, Pasien Panik Berhamburan Plafon Ruang IGD RSUD Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, kebakaran pada Rabu (21/12/2022) sekira pukul 11.40 WIB. Kejadian ini membuat sejumlah pasien panik hingga berhamburan menyelamatkan diri dari dalam ruangan tersebut. . SukabumiUpdate.com