Prabowo Subianto Bertemu Menhan China Bahas Kerjasama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto berjabat tangan dengan Menteri Pertahanan China Li Shangfu dalam pertemuan membahas kerja sama di Shangri-La Hotel, Singapura, Minggu (4/6/2023). (BP/Ant)JAKARTA, BALIPOST.com – Dalam rangka meningkatkan kerja sama RI dengan Negeri Tirai Bambu, Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto bertemu dengan Menteri Pertahanan China Li Shangfu di Shangri-La Hotel, Singapura, Minggu. “Saya menginginkan […] 2023-06-04 16:50:10
Gudang Dekorasi di Tabanan Terbakar Sebuah gudang dekorasi terbakar di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, Minggu (4/6). (BP/Istimewa)TABANAN, BALIPOST.com – Sebuah gudang dekorasi terbakar di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, Minggu (4/6). Insiden ini mengakibatkan kerugian materi sebesar Rp 10.000.000. Untungnya tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Kasi Humas Polres Tabanan AKP Nyoman Subagia mengatakan dari laporan […] 2023-06-04 17:33:42
Puluhan Ribu Masyarakat Karangasem Antusias Berbaur Bersama Gubernur Koster Puluhan ribu masyarakat Karangasem sangat antusias berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster dalam Pre-Event Creative Fun Walk Bali Digifest II tahun 2023 di Taman Budaya Chandra Buana, Kota Karangasem, Minggu (4/6) pagi. (BP/Ist)AMLAPURA, BALIPOST.com – Puluhan ribu masyarakat Karangasem sangat antusias berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster dalam Pre-Event Creative Fun Walk Bali Digital Festival […] 2023-06-04 17:42:49
Diduga Emosi Karena Cemburu, Remaja Belasan Tahun Tewas Tabrak Tugu Jalan Ilustrasi. (BP/dok)NEGARA, BALIPOST.com – Seorang remaja di Jembrana tewas di tempat, setelah menabrak tugu Pan Balang Tamak yang berada di tengah jalan di Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Sabtu (3/6) malam. Diduga, remaja pria berusia 16 tahun berinisial IGPS ini tersulut api cemburu saat berkendara sehingga tak bisa mengendalikan kendaraannya. Dari informasi yang dihimpun, […] 2023-06-04 17:44:00
Pura Segara Gilimanuk Direhab, Percantik Kawasan Pintu Masuk Bali Bupati Tamba bersama Ketua DPRD Jembrana dan sejumlah OPD terkait, Minggu (4/6) menggelar sosialisasi perehaban Pura Segara Gilimanuk yang sumber anggarannya dari BKK Provinsi Bali. (BP/Ist)PURA Segara Gilimanuk yang terletak di dekat Pelabuhan Gilimanuk dipastikan diperbaiki tahun ini. Perbaikan meliputi renovasi palinggih dan bangunan pendukung baik di Utama, Madya maupun Nista Mandala. Sosialisasi perbaikan Pura […] 2023-06-04 17:44:21
Universitas Trisakti Anugerahi Gubernur Koster Sustainability Leadership Award Universitas Trisakti menganugerahi Gubernur Bali, Wayan Koster penghargaan nasional ‘Sustainability Leadership Award’ bertepatan pada rahina Tumpek Landep, Sabtu (3/6). (BP/Ist)DENPASAR, BALIPOST.com – Universitas Trisakti menganugerahi Gubernur Bali, Wayan Koster penghargaan nasional ‘Sustainability Leadership Award’ bertepatan pada rahina Tumpek Landep, Sabtu (3/6). Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Pjs. Rektor Universitas Trisakti, Prof. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, […] 2023-06-04 17:46:47
Diduga Dilecehkan, WN Prancis Minta Uang Damai Puluhan Juta Polisi melakukan olah TKP dugaaan pelecehan seksual yang dilakukan seorang karyawan homestay kepada WN Prancis. (BP/Istimewa)BANGLI, BALIPOST.com – Satreskrim Polres Bangli, saat ini sedang menangani perkara dugaan pelecehan seksual dengan pelapor seorang WN Prancis berinisial MFM (26). Terlapor merupakan salah seorang karyawan homestay di kawasan Desa Songan, Kintamani berinisial EL. Kasatreskrim Polres Bangli, AKP Ngakan […] 2023-06-04 17:53:51
Berbaur dengan Milenial di Music Bali Digifest, Gubernur Koster Apresiasi Musisi Bali Ribuan kaum milenial memadati dan berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster saat menyaksikan Music Bali Digifest II tahun 2023 di Panggung Terbuka Ardha Candra, Art Centre Denpasar, Jumat (2/6). (BP/Ist) DENPASAR, BALIPOST.com – Ribuan masyarakat yang didominasi kaum milenial memadati dan berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster dan Ny. Putri Suastini Koster saat menyaksikan Music Bali […] 2023-06-04 12:48:23
Diduga Karena Ini, Lantai II Pasar Tematik Ubud Sepi Pengunjung Pasar Ubud - Kegiatan monev Komisi II DPRD Gianyar menyikapi keluhan para pedagang di lantai II Pasar Tematik Ubud. (BP/Wir) GIANYAR, BALIPOST.com – Pengunjung ke lantai II Pasar Tematik Ubud sepi. Ketua Komisi II DPRD Gianyar, Wayan Suartana Minggu (4/6) mengatakan, hasil monitoring dan evaluasi, diduga penyebabnya adalah akses ke lantai II yang tidak diketahui […] 2023-06-04 13:04:30
Pupuk Kebersamaan, Sejak 1973 Warga Pumahan Lestarikan Megibung Krama Desa Adat Pumahan Gelar Megibung. (BP/Yud) SINGARAJA, BALIPOST. com – Rangkaian Pujawali di Pura Desa Adat Pumahan yang dilaksanakan pada Tumpek Landep, Sabtu (3/6), warga Desa Adat Pumahan melaksanakan tradisi Megibung. Tradisi yang ada sejak 1973 ini diyakini mampu memupuk kebersamaan dan kerukunan warga setempat. Rutin setiap tahun, ratusan warga Desa Adat Pumahan, Desa […] 2023-06-04 14:40:03
Enam WNA Terima Remisi Khusus Waisak BALIPOST. com \x2013 Sebanyak 29 orang Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang beragama Buddha di Bali memperoleh remisi khusus Hari Raya Waisak, Minggu (4/6). Dari jumlah tersebut, enam orang di antaranya merupakan Warga Negara Asing (WNA). Ke enam penerima remisi itu empat orang berasal [\x2026] 2023-06-04 14:49:44
Atap Kantor Kelurahan Kawan Jebol Kondisi atap bangunan kantor Kelurahan Kawan. (BP/Ina) BANGLI, BALIPOST.com – Sejak setahun lalu, Kelurahan Kawan tak punya tempat untuk menggelar rapat atau pertemuan. Itu karena ruang rapat yang dimiliki kondisinya sudah rusak berat. Atapnya jebol sehingga bangunan terpaksa dikosongkan. Lurah Kawan I Gede Dyana Parasara dikonfirmasi Minggu (4/6) mengatakan, selain ruang rapat, pada bangunan yang […] 2023-06-04 15:47:59
Sebelum Ditemukan Tewas dengan Sejumlah Luka Tusuk, Mr. X Sempat Teriak Minta Tolong Ilustrasi. (BP/ist)DENPASAR, BALIPOST.com – Jasad seorang pria yang belum diketahui identitasnya, Mr. X, ditemukan di Jalan Dewi Madri l, Denpasar Timur (Dentim), Minggu (4/6) pagi. Diduga Mr. X merupakan korban pembunuhan karena hasil olah TKP menemukan sejumlah luka tusuk. Kasi Humas Polresta Denpasar AKP Ketut Sukadi menjelaskan, berdasarkan keterangan PRR (18) yang merupakan karyawan restoran, […] 2023-06-04 12:31:14
Ny. Putri Suastini Koster Berharap Kemajuan Digital Dukung Upaya Pelestarian dan Pengembangan Dunia Fashion di Bali Ny. Putri Suastini Koster saat menjadi keynote speaker pada kegiatan Konferensi Digital Fashion pada kegiatan Digifest II 2023 di Ruang Ksirarnawa Taman Budaya Provinsi Bali, Sabtu (3/6). (BP/Ist) DENPASAR, BALIPOST. com – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster berharap kemajuan di bidang digital yang terjadi begitu cepat dimanfaatkan secara […] 2023-06-04 12:35:59
Berbaur Bersama Pononton Milenial Musik Bali Digifest II 2023, Gubernur Koster Apresiasi Musisi Bali Ribuan kaum milenial memadati dan berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster saat menyaksikan Music Bali Digifest II tahun 2023 di Panggung Terbuka Ardha Candra, Art Centre Denpasar, Jumat (2/6). (BP/Ist) DENPASAR, BALIPOST.com – Ribuan masyarakat yang didominasi kaum milenial memadati dan berbaur bersama Gubernur Bali, Wayan Koster dan Ny. Putri Suastini Koster saat menyaksikan Music Bali […] 2023-06-04 12:48:23
Sepi, Pengunjung Sulit Akses Tangga ke Lantai II Pasar Tematik Ubud Pasar Ubud - Kegiatan monev Komisi II DPRD Gianyar menyikapi keluhan para pedagang di lantai II Pasar Tematik Ubud. (BP/Wir) GIANYAR, BALIPOST.com – Sepinya pengunjung ke lantai II Pasar Tematik Ubud disebabkan sulitnya akses tangga ke lantai II. Ketua Komisi II DPRD Gianyar, Wayan Suartana Minggu (4/6) mengatakan, hasil Monev anggota Komisi II DPRD Gianyar […] 2023-06-04 13:04:30
Belasan Bangunan di Pura Puseh Bali Aga Payangan Terbakar, Ini Rinciannya BALIPOST.com \x2013 Bertepatan dengan perayaan Tumpek Landep dan Purnama, Sabtu (3/6), Pura Puseh Bali Aga Payangan terbakar. Kapolsek Payangan, AKP I Nengah Sona, Minggu (4/6) mengatakan penyebab kebakaran diduga karena api dupa yang ditinggal pemedek usai bersembahyang. Diungkapkannya, berdasarkan [\x2026] 2023-06-04 07:11:34
War Tiket Indonesia vs Argentina Mulai 5 Juni, Bisa Bayar Pakai BRImo! Seorang warga melintas di depan TVC BRImo. (BP/Istimewa)JAKARTA, BALIPOST.com – Kabar gembira bagi para pencinta sepak bola di Tanah Air. Tiket pertandingan “FIFA Match Day: Indonesia vs Argentina” akan dibuka mulai 5 Juni sampai 7 Juni 2023. Seperti diketahui, pertandingan tersebut akan mempertemukan Timnas Indonesia melawan Timnas Argentina pada 19 Juni 2023 di Stadion Utama […] 2023-06-04 11:09:55
Diduga Dibunuh, Jasad Mr. X dengan Sejumlah Luka Tusuk Ditemukan di Dentim BALIPOST.com \x2013 Warga di Jalan Dewi Madri l, Denpasar Timur (Dentim) digegerkan penemuan jasad pria berlumuran darah, Minggu (4/6). Pria yang tak diketahui identitasnya itu diduga korban membunuhan. Sebab hasil olah TKP pihak kepolisian menemukan sejumlah luka di tubuh pria [\x2026] 2023-06-04 11:55:09
Senggol Temannya saat Naik Moge, WN Rusia Tewas Terpelanting Petugas mengamankan sepeda motor dikendarai WN Rusia mengalami Lakalantas di Jalan Raya Pelabuhan Benoa, Densel. (BP/Istimewa)DENPASAR, BALIPOST.com – Lakalantas melibatkan warga negara asing (WNA) terjadi di Jalan Raya Pelabuhan Benoa, selatan Pertamina, Denpasar Selatan (Densel), Minggu (4/6) dini hari. Korbannya WN Rusia berinisial SW (21) karena senggol temannya saat naik motor gede (moge). Kasi Humas […] 2023-06-04 12:02:38